BERITA UTAMA

Wujudkan Pasar yang Ngangeni, Perumda Pasar Joyoboyo Gelar Monev bersama Diskominfo

Citpakan wisata belanja yang nyaman serta ramah anak, Pemerintah Kota Kediri melalui Perumda Pasar Joyoboyo berkomitmen untuk mewujudkan pasar ngangeni di Kota Kediri. Hal itu disampaikan Djauhari Luthfi, Direktur Perumda Pasar Joyoboyo saat menghadiri kegiatan Monev dan Bimtek Media Sosial bersama Dinas Kominfo Kota Kediri, Kamis (9/10). Kegiatan yang berlangsung di ruang rapat Perumda Pasar Joyoboyo itu dihadiri perwakilan pengurus seluruh pasar tradisional yang ada di Kota Kediri.

 

Disampaikan Luthfi, selama ini pihaknya aktif dalam mempublikasikan informasi dan aktivitas pasar-pasar agar menarik minat masyarakat supaya senang belanja di pasar. “Jadi bisa...


Pemerintah Kota Kediri Gandeng Kejari Gelar Sosialisasi Pengelolaan Dana Sekolah

Guna memastikan penggunaan dana sekolah sesuai aturan dan akuntabel, Pemerintah Kota Kediri menggandeng Kejaksaan Negeri Kediri menyelenggarakan penerangan hukum bertajuk ‘Pencegahan Penyimpangan Pendanaan Pendidikan, Rabu (8/10). Sebagai penyelenggara dan pelaksana sosialisasi, Dinas Pendidikan mengundang 120 peserta yang merupakan kepala sekolah dari jenjang sekolah dasar dan menengah. 

 

Kegiatan yang berlangsung di Aula Ki Hajar Dewantara tersebut dibuka langsung oleh Kepala Dinas Pendidikan Kota Kediri Mandung Sulaksono. Dalam sambutannya Mandung mengatakan tujuan kegiatan ini ialah memberikan pemahaman hukum, meningkatkan akuntabilitas dan mencegah...


Sinergikan OPD dalam Meningkatkan Hasil SPI dan MCSP, Plt Inspektur Kota Kediri Pimpin Monev dan Paparkan Strategi

Menindaklanjuti hasil Survei Penilaian Integritas (SPI) Kota Kediri Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Pemerintah Kota Kediri melalui Inspektorat menggelar Monitoring dan Evaluasi Rencana Aksi SPI 2024 dan Optimalisasi Data Dukung Monitoring Controlling Surveillance for Prevention (MCSP) tahun 2025, Selasa (7/10) disalah satu Resto di Kota Kediri. Kegiatan yang dihadiri dua puluh kepala OPD terkait membahas tentang kelengkapan dokumen data dukung MCSP dari masing-masing OPD yang harus dipenuhi paling lambat Bulan November 2025.

 

Di momen bersamaan, Ferry Djatmiko, Plh Sekretaris Daerah Kota Kediri menekankan kepada kepala OPD ...


Rakor TPPS : Pemkot Kediri Fokus pada Validitas Data dan Aksi Nyata Penurunan Stunting

Pemerintah Kota Kediri melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) menggelar Rapat Koordinasi Pencegahan dan Percepatan Penurunan Stunting (PPPS) Kota Kediri Tahun 2025. Kegiatan yang berlangsung di Ruang Joyoboyo, Balaikota Kediri ini dihadiri oleh Plh. Sekretaris Daerah Kota Kediri sekaligus Ketua tim TPPS, Ferry Djatmiko, Kepala DP3AP2KB Kota Kediri, dr. Fajri Mubasysyr, Operator Data Transformasi Web Aksi Bangda masing-masing OPD terkait, Senin (6/10).

 

Rakor ini diselenggarakan sebagai tindak lanjut surat dari Bappeda Provinsi Jawa Timur terkait pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi (Monev) A...


Pemkot Kediri Jadi Rujukan, Pemkot Pematangsiantar Studi Tiru Pengelolaan DBHCHT

Pemerintah Kota Kediri menerima kunjungan kerja dari Pemerintah Kota Pematangsiantar terkait pengelolaan Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT). Rombongan ini dipimpin oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Zainal Siahaan, bersama dengan perwakilan sejumlah perangkat daerah yang meliputi Satpol PP, Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah dan Perdagangan, Bappeda, Disnaker, Dinkes, BPKD, Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, BPJS Ketenagakerjaan dan RSUD dr. Djasamen Saragih.

 

Dalam kesempatan tersebut Plh. Sekretaris Daerah Kota Kediri, Ferry Djatmiko, menyambut langsung rombongan di ruang Joyoboyo Balaikota Kediri. Turut mendampingi ...


ALAMAT
Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Kediri
Jalan Basuki Rahmad No.15,
Kelurahan Pocanan, Kota Kediri, Jawa Timur
CONTACT
(0354) 682955
MEDIA SOSIAL
Dinas Komunikasi dan Infromatika Kota Kediri
|
© Copyright 2026