BERITA UTAMA

Rakor TPPS : Pemkot Kediri Fokus pada Validitas Data dan Aksi Nyata Penurunan Stunting

Pemerintah Kota Kediri melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) menggelar Rapat Koordinasi Pencegahan dan Percepatan Penurunan Stunting (PPPS) Kota Kediri Tahun 2025. Kegiatan yang berlangsung di Ruang Joyoboyo, Balaikota Kediri ini dihadiri oleh Plh. Sekretaris Daerah Kota Kediri sekaligus Ketua tim TPPS, Ferry Djatmiko, Kepala DP3AP2KB Kota Kediri, dr. Fajri Mubasysyr, Operator Data Transformasi Web Aksi Bangda masing-masing OPD terkait, Senin (6/10).

 

Rakor ini diselenggarakan sebagai tindak lanjut surat dari Bappeda Provinsi Jawa Timur terkait pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi (Monev) A...


Pemkot Kediri Jadi Rujukan, Pemkot Pematangsiantar Studi Tiru Pengelolaan DBHCHT

Pemerintah Kota Kediri menerima kunjungan kerja dari Pemerintah Kota Pematangsiantar terkait pengelolaan Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT). Rombongan ini dipimpin oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Zainal Siahaan, bersama dengan perwakilan sejumlah perangkat daerah yang meliputi Satpol PP, Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah dan Perdagangan, Bappeda, Disnaker, Dinkes, BPKD, Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, BPJS Ketenagakerjaan dan RSUD dr. Djasamen Saragih.

 

Dalam kesempatan tersebut Plh. Sekretaris Daerah Kota Kediri, Ferry Djatmiko, menyambut langsung rombongan di ruang Joyoboyo Balaikota Kediri. Turut mendampingi ...


Percepat Pencatatan Perkawinan dan Perceraian, Pemkot Kediri Lakukan Koordinasi Lintas Sektor

Sebagai upaya menuntaskan permasalahan administrasi kependudukan, khususnya terkait kepemilikan Akta Perkawinan dan Akta Perceraian, Pemerintah Kota Kediri melalui Dispendukcapil menggelar rakor bersama lintas sektor. Kamis (2/10). Rapat yang berlangsung di aula pertemuan Dispendukcapil ini digelar dalam bentuk forum diskusi guna menyamakan persepsi untuk mempermudah layanan pencatatan perkawinan sesuai ketentuan perundang-undangan.

 

Forum ini mengundang perwakilan dari Kantor Kemenag, Pengadilan Agama, Kantor Urusan Agama, Bagian Pemerintahan, FKUB dan Camat se- Kota Kediri. “Kita ingin menyelesaikan data kependudukan yakni data perkawinan tercatat dan perc...


Kolaborasi Multi Pihak dalam FGD Penyelarasan RAD PUG dan KLA dengan RPJMD Kota Kediri 2025-2029

Guna membahas Rencana Aksi Daerah (RAD) Pengarusutamaan Gender (PUG) dan Kota Layak Anak (KLA) Kota Kediri 2025-2029, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kota Kediri menggelar Focus Group Discussion (FGD) bersama Bagian Sungram di masing-masing OPD, Selasa (30/9). Berlokasi di salah satu hotel di Kota Kediri, kegiatan tersebut mengambil tema Transformasi Menuju Kota Layak Anak dan Responsif Gender dengan pendampingan Suti'ah, Fasilitator PUG Jawa Timur dan Winny Isnaini, Fasilitator KLA Jawa Timur sebagai narasumber. 

 

Dalam sambutannya, Ferry Djatmiko, Kepala BAPPEDA Kota Kediri mengutarakan bahwa dalam mewujudkan PUG dan KLA, Pemkot Kediri telah ...


Kupas Tuntas Kesehatan Mental ASN dalam Webinar Lentera Mapan Seri 2

Dalam rangka mewujudkan pengembangan kompetensi ASN yang terintegrasi dan masif, Pemerintah Kota Kediri melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) kembali menghadirkan Webinar Lentera Mapan Seri 2, Jumat (26/9). Kegiatan yang dilaksanakan secara daring, tersebut merupakan rangkaian dari Webinar "Lentera Mapan", adapun tema yang dibahas pada seri ini yakni Mental Health Bagi ASN Menuju Kediri Mapan. Guna menunjang pembahasan materi secara mendalam, Pemkot Kediri menghadirkan narasumber Ilham Nur Alfian, dosen Psikologi di Fakuktas PsikologinUnibersitas Airlangga dan dr Novi Agung Rahmawati, SpKj, Psikoater RSUD Gambiran Kota Kediri. 

 

...

ALAMAT
Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Kediri
Jalan Basuki Rahmad No.15,
Kelurahan Pocanan, Kota Kediri, Jawa Timur
CONTACT
(0354) 682955
MEDIA SOSIAL
Dinas Komunikasi dan Infromatika Kota Kediri
|
© Copyright 2025